Filter:
Berita dan Analisis
Nicky Hayden Jadi Inspirasi Terbesar Joe Roberts
Joe Roberts akan memperkuat Italtrans mulai tahun ini untuk memperbesar peluang meraih gelar juara dunia Moto2 dan mengikuti jejak panutannya, Nicky Hayden, di MotoGP.
Italtrans Berambisi Pertahankan Momentum Positif
Direktur Tim Italtrans, Giovanni Sandi, berharap skuad yang dimilikinya saat ini bisa melanjutkan momentum positif yang dibangun Enea Bastianini saat berhasil meraih gelar juara dunia Moto2.
Sempat Pisah, Gresini-Di Giannantonio Kini Bersatu Lagi
Dua tahun berpisah dengan Gresini Racing, Fabio Di Giannantonio memutuskan kembali bersama pada musim ketiganya di kejuaraan dunia Moto2.
Bezzecchi Sulit Prediksi Pertarungan Titel Moto2 2021
Marco Bezzecchi memperkirakan akan banyak pembalap Moto2 yang berpeluang besar meraih kemenangan, dan bahkan memperebutkan gelar juara dunia musim ini.
Empat Balapan Moto2 Bakal Dilakoni Marcon
Setidaknya ada empat seri pada Moto2 2021 yang akan dihadapi pembalap anyar dan ketiga MV Agusta Forward Racing, Tommaso Marcon. Di trek mana saja?
Bos Marc VDS Yakin Bisa Raih Gelar Moto2 2021
Manajer Tim Marc VDS, Joan Olive, mengatakan tahun ini menjadi waktu yang tepat bagi Sam Lowes dan Augusto Fernandez untuk meraih gelar Moto2 setelah gagal di musim-musim sebelumnya.
Helm HJC Perpanjang Kontrak Roberts-Arenas
Joe Roberts dan Albert Arenas akan kembali memakai helm HJC pada kejuaraan dunia Moto2 2021. Kontrak kedua pembalap telah diperpanjang produsen helm asal Korea Selatan itu.
Direkrut Pertamina Mandalika SAG, Bendseyder Minta Maaf pada EAB Racing
Demi Pertamina Mandalika SAG, Bo Bendsneyder membatalkan kontraknya dengan EAB Racing yang membawanya ke ajang Supersport World Championship 2021. Pembalap Belanda tersebut meminta maaf kepada pemilik tim, Ferry Schoenmakers.
Bendsneyder Terima Pertamina Mandalika SAG karena Kakek Nenek dari Indonesia
Mulai musim depan, ia akan jadi pembalap utama Pertamina Mandalika SAG yang berkompetisi di Moto2. Bo Bendsneyder antusias bekerja sama dengan tim tersebut karena dalam tubuhnya mengalir darah Indonesia.
Wayne Rainey Yakin Joe Roberts Siap Jadi Juara Dunia
Legenda MotoGP, Wayne Rainey meyakini Joe Roberts akan meraih banyak kemenangan. Ia juga diprediksi mampu bertarung untuk gelar juara demi mengembalikan reputasi pembalap Amerika Serikat.
Moto2 2021: Banyak Pergantian Rider dan Pembalap Debutan
Dari daftar sementara (provisional entry lists) Moto2 2021 yang dikeluarkan Federasi Balap Motor Internasional (FIM) pada Senin (23/11/2020) lalu bisa dilihat siapa saja yang hampir pasti menjadi pembalap utama, pergantian komposisi rider, dan sejumlah pendatang baru (rookie).
Joe Roberts Jelaskan Alasan Tolak Aprilia
Joe Roberts akhirnya angkat bicara seputar penolakan terhadap pinangan Aprilia Racing Team Gresini. Ini artinya dia melewatkan peluang naik kelas ke MotoGP lebih cepat.
Terpopuler
Jajal Motor Moto2, Arenas Puas
Albert Arenas puas dengan debutnya menunggangi motor Speed Up untuk Moto2, di Sirkuit Algarve. Senin (23/11/2020), juara dunia Moto3 2020 itu berpartisipasi dalam uji coba.
Mandalika Racing Belum Masuk Daftar Tim Moto2 2021
Mandalika Racing Team Indonesia (MRTI) resmi diperkenalkan ke publik pada 9 November 2020 lalu. Namun, nama MRTI belum tercantum dalam daftar sementara tim-tim peserta Moto2 2021 dari FIM.
VR46 Tutup Jalan Bezzecchi Gantikan Iannone
Impian Marco Bezzecchi promosi ke MotoGP lebih cepat terganjal restu. Keinginan Aprilia merekrut juara dua balapan Moto2 2020 itu sebagai pengganti Andrea Iannone ditolak tim VR46.
Hector Garzo Perpanjang Kontrak dengan Pons Racing
Kerja keras Hector Garzo memperbaiki performanya di Moto2 2020, membuat Pons Racing terkesan. Mereka pun menyodorkan perpanjangan kontrak kepada rider Spanyol itu.
KTM Ajo Promosikan Fernandez ke Moto2 2021
Raul Fernandez resmi naik kelas ke Moto2 musim depan. Pembalap muda Spanyol itu dipromosikan Red Bull KTM Ajo untuk menggantikan Tetsuta Nagashima, serta akan berduet dengan Remy Gardner.