Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

Trio Malaysia menangi Buriram 6 Jam

Tiga pembalap asal Malaysia Jazeman Jaafar, Welron Tan dan Afiq Ikhwan Jazid dari DC Racing X Jota rebut kemenangan Buriram 6 Jam.

Start action

Start action

Chang International Circuit

Dalam debutnya di Asian Le Mans Series, trio pembalap Malaysia mengemudikan Oreca 05 #7 berhasil mengalahkan rekan setim DC Racing X Jota Oreca 05 #8 dikemudikan Stephane Richelmi, Harrison Newey dan Thomas Laurent.

Merebut kemenangan pertama bagi mobil seluruhnya dikemudikan oleh pembalap Malaysia.

Start dari pole, #8 Oreca dikemudikan Richelmi melesat dan memimpin lomba diikuti oleh #7 Oreca dari Jaafar. Di belakang mereka, BBT Ligier JS P2 #37 diganjar penalti lima detik akibat mencuri start dengan tambahan waktu diberikan saat pit stop.

Jaafar sempat mengalami masalah saat keluar dari pit, menabrak cone yang kemudian tersangkut di mobil, menyebabkan temperatur mesin dan rem meningkat. Terpaksa harus masuk pit.

BBT #37 kembali mendapatkan penalti 10 detik akibat pelanggaran di pit.

Memasuki jam kelima, kedua DC Racing Oreca terlibat pertarungan sengit. Diikuti BBT pada P3 dan ARC Bratislava Ligier JS P2 #4.

Dengan Pipo Derani di balik kemudi, Ligier #37 melakukan pengejaran terhadap Oreca #8 di jam terakhir. Meski sayangnya tidak tersedia cukup waktu untuk mengejar ketertinggalan. Derani akhirnya finis P3, tertinggal 21,582d dari Oreca #8.

Kategori LMP3 dimenangkan oleh KCMG Ligier JS P3 #18, dengan FIST – Team AAI BMW M6 GT3 #91 merebut gelar GT.

Hasil Lomba

Pos

No

Kelas

Pembalap

Tim

Mobil

Waktu

1

7

LMP2

Jazeman Jaafar

Weiron Tan

Afiq Ikhwan Yazid

DC Racing X Jota

Oreca 05 Nissan

237 lap

2

8

LMP2

Stephane Richelmi

Harrison Newey

Thomas Laurent

DC Racing X Jota

Oreca 05 Nissan

+1m22,773d

3

37

LMP2

Anthony Xu Liu

Davide Rizzo

Pipo Derani

BBT

Ligier JS P2

+1 lap

4

4

LMP2

Miro Konopka-Konstantins Calko-Gustavo Yacaman

ARC Bratislava

Ligier KS P2

+5 lap

5

18

LMP3

Josh Burdon

Louis Prette

Neric Wei

KCMG

Ligier JS P3

+10 lap

 

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Fuji 4 Jam: DC Racing X Jota kuasai LMP2 dan LMP3
Artikel berikutnya Pembalap pemula Malaysia rebut pole Sepang 4 Jam

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia