Filter:
ESPORTS Berita dan Analisis
Motorsport Games Umumkan Akuisisi Studio 397 dan rFactor 2
Pada Rabu (3/3/2021), Motorsport Games mengumumkan telah membuat perjanjian yang mengikat untuk mengakuisisi Studio 397 dari Luminis International BV.
Assetto Corsa Competizione Jadi Gim Resmi British GT Esports 2021
British GT Esports musim ini akan menggunakan gim Assetto Corsa Competizione (ACC) sebagai gim resmi mereka.
Project Cars 3 Masukkan Nissan 400Z sebagai Konten Tambahan
Paket konten tambahan Power Pack yang baru dirilis oleh Project Cars 3 menambahkan beberapa mobil produksi pabrikan Jepang, termasuk Nissan 400Z.
Jadwal Rilis Gim Terbaru Need For Speed Diundur ke 2022
Judul terbaru dari seri gim Need For Speed dikabarkan mengalami pengunduran jadwal rilis ke 2022.
Lando Norris Bikin Turnamen Minecraft Berhadiah
Pembalap McLaren F1, Lando Norris, memiliki cara untuk bersenang-senang sekaligus beramal. Ia menggelar turnamen mini Minecraft di mana hadiahnya bakal disumbangkan kepada organisasi amal yang mengurusi penderita penyakit mental.
Indonesia Masuk Kalender APL Nationals 2021
Turnamen esport Rocket League bertajuk APL Nationals akan digelar bulan ini. Indonesia masuk dalam kalender turnamen se-Asia tersebut.
Perilisan Gran Turismo 7 Mundur ke 2022
Para penggemar seri gim simulasi balap Gran Turismo sepertinya harus kembali bersabar, karena Gran Turismo 7 kemungkinan batal dirilis pada 2021.
Alonso Ikut Senang Motorsport Games Akuisisi KartKraft
Pembalap Alpine F1 sekaligus pemegang saham Motorsport Games, Fernando Alonso, mengaku senang dengan suksesnya akuisisi KartKraft.
Thrustmaster Jadi Partner Resmi Final DiRT Rally 2.0 World Series
Perlengkapan balapan final DiRT Rally 2.0 World Series akan ditangani oleh Thrustmaster.
Motorsport Games Rambah Esport Karting
Motorsport Games menambahkan gim simulasi balap go-kart, KartKraft, ke dalam ekosistem esportnya.
EA Rampungkan Akuisisi Codemasters
Electronic Arts (EA) merampungkan akuisisi Codemasters dengan harga 1,2 miliar dollar (sekitar Rp16,9 triliun). Aksi korporasi itu diharapkan bisa berimbas positif pada pengembangan gim balap Formula 1.
Catat, Ini Tanggal Peluncuran MotoGP21
MotoGP 2021 akan mulai digulirkan pada 28 Maret mendatang di Sirkuit Losail, Qatar. Sebulan setelahnya, video game MotoGP21 akan dirilis.
Terpopuler
Fittipaldi Bersaudara Bawa Haas Juara Virtual GP F1
Fittipaldi bersaudara, Pietro dan Enzo, sukses mempersembahkan gelar Virtual Grand Prix Formula 1 (F1) 2021 untuk Haas F1 dan Brasil, sesuatu yang belum pernah terjadi sebelumnya.
WRC 9 Rilis DLC FIA Rally Star
Perilisan DLC FIA Rally Star menandakan bahwa pencarian bakat reli lewat esport akan segera dimulai.
Ford F-150 Hadir dalam Gim Rocket League
Mobil berjenis truk pikap ini masuk gim Rocket League sebagai konten tambahan.
Bocah 10 Tahun Lolos Grand Final Kejuaraan Gran Turismo Spanyol
Spanyol untuk pertama kalinya menggelar Kejuaraan Nasional Gran Turismo. Dari 12 pembalap yang lolos ke babak grand final, satu di antaranya merupakan seorang wonderkid.
Daftar Pembalap Ronde Ketiga F1 Virtual Grand Prix 2021
Balapan terakhir Formula 1 Virtual Grand Prix (VGP) 2021 akan tersaji akhir pekan ini.
Kevin Siggy Menangi Ronde Ketiga Formula E: Accelerate
Kevin Siggy akhirnya berhasil mencatatkan kemenangan pada ajang Formula E: Accelerate.
Ambisi Kevin Siggy Bangun Kepercayaan Diri di Formula E: Accelerate
Jelang ronde ketiga Formula E: Accelerate, pembalap simulator BMW i Andretti Motorsport, Kevin Siggy, ingin tampil lebih percaya diri.
Mueller: Banyak yang Harus Dipertimbangkan Saat Balapan Formula E
Pembalap simulator Mahindra Racing, Lucas Mueller, memberikan pendapatnya mengenai balapan virtual Formula E.
Manajemen Energi Masih Jadi Momok bagi Jajovski
Pembalap simulator ROKiT Venturi Racing pada ajang Formula E: Accelerate, Erhan Jajovski, bertekad ingin memperbaiki kekurangannya.
Russell Menangi Virtual Grand Prix Britania Raya
Pembalap Williams, George Russell, berhasil meraih kemenangan pada F1 Virtual Grand Prix (VGP) Britania Raya.
Jajovski Sebut Rasmussen Pembalap Simulator yang Agresif
Pembalap simulator asal Makedonia, Erhan Jajovski, tak pernah mengira bahwa Frederik Rasmussen akan tampil agresif di ronde kedua Formula E: Accelerate.
MotoGP Kembali Gelar MotoGP Esport Championship di 2021
Musim 2021 akan menjadi musim kelima gelaran MotoGP eSport Championship, kompetisi esport profesional dari MotoGP.
Jajovski Kembali Catat Kemenangan di Ronde Kedua FE: Accelerate
Erhan Jajovski meneruskan dominasinya di ajang Formula E: Accelerate 2021, dengan memenangkan ronde kedua.
Russell dan Latifi Akan Kembali Tampil di F1 Virtual Grand Prix
Balapan ronde kedua Formula 1 Virtual Grand Prix 2021 akan digelar di versi virtual Sirkuit Silverstone.
Pemegang Saham Codemasters Setujui Rencana Akuisisi dari EA
Pengembang gim Formula 1, Codemasters, menyetujui rencana akuisisi yang akan dilakukan oleh Electronic Arts.
Kevin Siggy Sebut Balapan FE: Accelerate Menantang
Pembalap simulator BMW i Andretti Motorsport, Kevin Siggy, membandingkan ajang Formula E: Accelerate dengan Race at Home Challenge.
NASCAR Umumkan eNASCAR iRacing Pro Invitational Series 2021
NASCAR akan kembali menggelar kompetisi esport yang diikuti oleh para pembalapnya.
Jadwal Ronde Kedua Formula E: Acclerate
Balapan Formula E: Accelerate telah memasuki ronde kedua. Persaingan sengit diprediksi bakal terjadi di Sirkuit Jalan Raya Harbourfront, Hong Kong, versi virtual.
Gran Turismo 7 Akan Berikan Sensasi Nostalgia
Kepala studio Polyphony Digital, Kazunori Yamauchi, mengungkapkan bahwa Gran Turismo 7 (GT 7) akan membuat gamer-gamer veteran seri Gran Turismo merasakan nostalgia.
Menang di Ronde Pertama FE: Accelerate Sangat Berarti bagi Jajovski
Erhan Jajovski berhasil memenangkan balapan pertama Formula E: Accelerate secara dominan.
WRC Rilis Jadwal Baru Esports 2021
Setelah mengalami penundaan, WRC Esports 2021 akan resmi dimulai bulan ini.
Virtual GP Silverstone, Albon Tak Mau Terganggu Koneksi Internet
Harapan Alex Albon menguasai F1 Virtual Grand Prix 2021 belum pudar meski ia hanya ada di empat besar putaran pertama. Pembalap tes Red Bull tersebut akan mengatasi problem koneksi internet yang menghambatnya.
PESC 2021: Kevin Ellis Puas Peringkat Ketiga di Seri Ketiga
Kevin Ellis Jr harus puas meraih peringkat ketiga di balapan seri ketiga Porsche TAG Heuer Esports Supercup (PESC) 2021.
Alejandro Sanchez Senang Bisa Bersaing di Barisan Terdepan
Pembalap simulator MSI eSports, Alejandro Sanchez, mengaku senang bisa bersaing di barisan terdepan Porsche TAG Heuer Esports Supercup 2021.
Courtois Lap Tercepat, Enzo Fittipaldi Menang Ronde Pertama F1 Virtual 2021
Kiper Real Madrid, Thibaut Courtois, berhasil mencatatkan lap tercepat dalam edisi pertama Virtual Grand Prix Formula 1 2021. Sementara Enzo Fittipaldi jadi pemenang usai duel sengit dengan Arthur Leclerc, Minggu (31/1/2021).
Rogers: Jangan Pimpin Balapan Jika Tampil di Imola
Pembalap simulator VRS Coanda Simsport, Joshua Rogers memberikan komentarnya usai balapan seri ketiga Porsche TAG Heuer Esports Supercup 2021.
Jadwal Ronde Pertama F1 Virtual Grand Prix 2021 Dini Hari Nanti
Rangkaian musim F1 Esports 2021 akan dimulai dengan gelaran Formula 1 Virtual Grand Prix (VGP).
Daftar Pembalap Ronde Pertama F1 Virtual Grand Prix
Formula 1 telah merilis daftar lengkap pembalap yang akan tampil dalam ajang Formula 1 Virtual Grand Prix (VGP) 2021.
Sebastian Job Raih Kemenangan Seri 3 Porsche Esports Supercup 2021
Porsche TAG Heuer Esports Supercup (PESC) 2021 menggelar seri ketiga. Balapan yang berlangsung pada Minggu (31/1/2021) dini hari itu kembali menghasilkan dua pemenang berbeda.
McLaren dan Ferrari Umumkan Line Up untuk Virtual Grand Prix
Via media sosial Formula 1, McLaren dan Ferrari mengumumkan susunan pembalap mereka untuk ajang Virtual Grand Prix (VGP) 2021.
Jadwal Porsche Esports Supercup 2021 Dini Hari Nanti
Porsche TAG Heuer Esports Supercup (PESC) 2021 memasuki seri ketiga. Balapan akan digelar Minggu (31/1/2021) dini hari WIB.
Jajovski Akui Start Balapan Formula E Rumit
Pembalap simulator ROKiT Venturi Racing, Erhan Jajovski, mengaku mengalami kesulitan saat start balapan Formula E: Accelerate.
Jajovski Menang Ronde Pertama Formula E: Accelerate
Balapan ronde pertama Formula E: Accelerate berlangsung pada Jumat (29/1/2021) dini hari tadi.
DLC Baru Assetto Corsa Competizione Hadir di PS4 dan Xbox One
Konten tambahan yang sudah hadir di platform PC, kini hadir di konsol Playstation 4 dan Xbox One.
Fanatec Siap Luncurkan Peralatan Sim Racing Ekonomis
Produsen peralatan sim racing, Fanatec, mengumumkan bahwa mereka siap masuk ke dalam pasar baru, agar bisa menjangkau lebih banyak konsumen.
Jadwal Ronde Pertama Formula E: Accelerate
Balapan Ronde pertama Formula E: Accelerate hanya tinggal menunggu jam saja.
Daftar Lengkap Pembalap yang Tampil di Formula E: Accelerate
Ajang Formula E: Accelerate akan dimulai pada Kamis malam atau Jumat (29/1/2021) dini hari nanti.
F1 Konfirmasi Russell dan Latifi Ramaikan Virtual Grand Prix
Grid ajang Formula 1 Virtual Grand Prix mulai terisi. Duo Williams Racing, George Russell dan Nicholas Latifi, jadi yang pertama dikonfirmasi akan ikut balapan.
F1 Esports: Mercedes Rekrut Juara Musim 2020
Mercedes bergerak cepat untuk menemukan pengganti Brendon Leigh pada ajang F1 Esports 2021.
FIA Rally Star, Cari Pereli Masa Depan dari Ajang Esport
Ajang FIA Rally Star yang diumumkan tahun lalu akan dimulai pada 13 Februari mendatang. Menariknya, lewat kompetisi esport itu, Federasi Otomotif Internasional ingin mencari calon-calon bintang reli masa depan.
Verstappen Tersisih Lebih Cepat dari Daytona 24 Hours Virtual
Partisipasi Max Verstappen dalam iRacing Daytona 24 Hours berakhir prematur setelah tabrakan dengan dinding pembatas menyebabkan kerusakan fatal pada mobilnya.
F1 Esports: Ferrari Akan Incar Gelar Juara Konstruktor
Prinsipal tim esport Ferrari, Marco Matassa, membeberkan ambisi divisinya pada ajang F1 Esports 2021.
F1 Esports: Ferrari Rekrut Brendon Leigh dari Mercedes
Sim racer asal Britania Raya, Brendon Leigh, akan membalap untuk Ferrari di ajang F1 Esports musim 2021.
Kehadiran Attack Mode Akan Membuat Formula E: Accelerate Lebih Sulit
Pembalap Mercedes-Benz EQ, Stoffel Vandoorne, mengatakan bahwa sim racer yang berlaga di Formula E: Accelerate akan menghadapi kesulitan besar.
Jelang Gelaran Formula E: Accelerate, rFactor 2 Rilis DLC Baru
DLC baru tersebut merupakan konten tambahan khusus untuk ajang Formula E jelang gelaran kompetisi esport Formula E: Accelerate.
Persiapan Jelang NASCAR, Miguel Paludo Ikuti Ajang Esport
Pembalap asal Brasil, Miguel Paludo, mengikuti ajang balap virtual sebagai persiapan jelang NASCAR musim 2021.
Seri Esport MotoGP Raih Sukses Pada 2020
Seri esport MotoGP musim 2020 meliputi Virtual Race, MotoGP Esport Championship serta WINDTRE Rising Stars Series. Mayoritas meraih sukses sehingga mungkin diulang lagi ke depannya.
Joshua Rogers Lebih Hati-hati di Seri Kedua PESC 2021
Sim racer VRS Coanda Simsport, Joshua Rogers, mengaku tampil lebih hati-hati di seri kedua Prosche TAG Heuer Esports Supercup (PESC) 2021.