Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

Vettel bela diri atas insiden tabrakan dengan Bottas

Sebastian Vettel membela diri setelah menabrak pembalap Mercedes, Valtteri Bottas, di tikungan pertama GP Perancis.

Sebastian Vettel, Ferrari SF-71H locks up and hits Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Sebastian Vettel, Ferrari SF-71H locks up and hits Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Mark Sutton / Motorsport Images

Meski mendapatkan awal start yang bagus, Vettel terkepung duo Mercedes jelang tikungan pertama. Pembalap Ferrari itu mengunci bannya dan menabrak Valtteri Bottas hingga melintir. Akibatnya sayap depan Vettel rusak dan memerlukan pergantian di pit.

Sempat terlempar ke rombongan belakang dan diganjar penalti lima detik, Vettel terus berjuang dan menyalip satu per satu mobil hingga akhirnya finis kelima.

Baca Juga:

Berbicara usai balapan, Vettel mengakui kesalahannya tapi ia juga membela diri bahwa ia tidak diberi ruang yang cukup untuk menghindar.

"Start saya terlalu bagus," kata Vettel. "Tapi saya terkepung dan tidak bisa ke mana-mana.

"Insiden ini merupakan kesalahan saya. Saya berusaha mengerem lebih awal untuk keluar dari kepungan tersebut. Tapi saya tidak punya ruang yang cukup dan kemudian saya kehilangan grip.

"Valtteri berusaha merebut kembali posisi kedua [dari sisi luar/kanan], yang memang haknya. Tapi akibatnya saya jadi tidak bisa kemana-mana dan tikungan mengarah ke kiri.

"Dengan grip yang rendah, saya berusaha menurunkan kecepatan. Tapi saya harus mengurangi radius [setir mobil] dan sayangnya ini berarti saya terpaksa melakukan kontak dengan Valtteri.

Vettel kini kembali turun ke posisi kedua di klasemen pembalap, tertinggal 14 poin di belakang Hamilton.

Sebastian Vettel, Ferrari

Sebastian Vettel, Ferrari

Foto oleh: Manuel Goria / Motorsport Images

Aksi start

Aksi start

Foto oleh: Glenn Dunbar / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H menabrak Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H menabrak Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Foto oleh: Mark Sutton / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H menabrak Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H menabrak Valtteri Bottas, Mercedes-AMG F1 W09

Foto oleh: Mark Sutton / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Foto oleh: Joe Portlock / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H, Sergio Perez, Force India VJM11

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H, Sergio Perez, Force India VJM11

Foto oleh: Andrew Hone / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Foto oleh: Andrew Hone / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Foto oleh: Zak Mauger / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Foto oleh: Jerry Andre / Motorsport Images

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Sebastian Vettel, Ferrari SF71H

Foto oleh: Zak Mauger / Motorsport Images

10

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Klasemen F1 2018 setelah GP Perancis
Artikel berikutnya Jajal mobil F1 tandai hari bersejarah perempuan Arab Saudi

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia