Red Bull luncurkan livery tribut untuk Honda di GP Turki
dibagikan
komentar
Red Bull meluncurkan desain livery Formula 1 putih satu-satunya untuk Grand Prix Turki akhir pekan ini, sebagai penghormatan kepada mitra mesin Honda yang keluar.
Tentang video ini
Durasi | 00:47 |
Dirilis | 8 Okt 2021 |
Kejuaraan | Formula 1 |
Event | F1 GP Turki |
Pembalap | Max Verstappen , Sergio Perez |
Tim | Red Bull Racing |