Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

GALERI: Audi perkenalkan mobil Formula E mereka

Audi meluncurkan mobil pertama mereka sebagai tim pabrikan jelang Formula E musim 2017/18. Mobil tersebut diberi nama e-tron, yang sebelumnya dipakai pada mobil LMP1 mereka.

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Audi Communications Motorsport

Setelah dua musim menjadi mitra dari tim Abt-Schaeffler, Audi akhirnya terjun langsung menjadi tim pabrikan pada ajang Formula E mulai musim 2017/18.

Mobil yang mereka beri nama e-tron FE04 ini akan menggunakan girboks kecepatan tunggal, ini merupakan langkah awal Audi yang ingin membuat inovasi yang disebut oleh bos motorsport mereka, Dietet Gass, sebagai "powertrain yang benar-benar baru".

Pabrikan jerman itu juga telah menunjuk juara tiga kali Le Mans 24 Hours, Allan McNish, sebagai team principal tim Formula E mereka, setelah menduduki posisi sebagai special advisor pada musim sebelumnya.

E-tron FE04 juga akan menggunakan desain livery yang jauh berbeda dari musim lalu yang didominasi oleh warna merah, kuning, dan hijau.

Audi memberikan warna dasar putih dengan tambahan hijau, yang merupakan warna dari mitra teknis mereka, Schaeffler, serta tambahan hitam.

Juara bertahan Fomula E, Lucas di Grassi, yang mengendarai mobil tersebut saat peluncuran resmi pada hari Rabu (27/9) malam, akan menggunakan nomor satu pada kompetisi yang akan datang.

Anggota dewan Audi untuk pengembangan teknis, Peter Mertens, menekankan pentingnya mereka menjadi pabrikan Jerman pertama yang berkompetisi di Formula E. Dengan rival mereka yang baru akan bergabung setelahnya, yaitu BMW (2018/19), dan Mercedes (2019/20).

Dia juga mengatakan nama e-tron, yang diberikan pada mesin LMP1 R18 mereka sejak 2012, adalah untuk menghubungkan mobil balap ke keluarga mobil listrik dan hibrida yang dipasarkan Audi.

Gass menambahkan: "Bersama dengan partner teknologi kami, Schaeffler, kami telah mengembangkan powertrain yang benar-benar baru.

"Anda bisa langsung mengatakannya setelah melihat housing baru kami yang terbuat dari karbon. Mobil juga terdengar berbeda, karena kami mengejar jalur baru dalam teknologi," tuturnya.

Laporan tambahan oleh Scott Mitchell

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

Audi e-tron FE04

Audi e-tron FE04

Foto oleh: Audi Communications Motorsport

21

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Lotterer gabung tim Techeetah di Formula E
Artikel berikutnya Rio Haryanto jalani tes Formula E, evaluasi sejumlah opsi

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia