Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia
Qualifying report

Le Mans 24 Jam: Hujan pastikan pole kedua berturut-turut bagi Jani dan Porsche

Neel Jani merebut pole position di 24 Hours of Le Mans, dan pole position kedua secara berturut-turut bagi Porsche pada sesi kualifikasi terakhir yang di bawah kondisi guyuran hujan.

Polesitters #2 Porsche Team Porsche 919 Hybrid: Romain Dumas, Neel Jani, Marc Lieb bersama Miss 24 Heures du Mans

Foto oleh: Eric Gilbert

#51 AF Corse Ferrari 488 GTE: Gianmaria Bruni, James Calado, Alessandro Pier Guidi
#51 AF Corse Ferrari 488 GTE: Gianmaria Bruni, James Calado, Alessandro Pier Guidi
#51 AF Corse Ferrari 488 GTE: Gianmaria Bruni, James Calado, Alessandro Pier Guidi
#61 Clearwater Racing Ferrari 458 Italia: Mok Weng Sun, Rob Bell, Keita Sawa
#6 Toyota Racing Toyota TS050 Hybrid: Stテゥphane Sarrazin, Mike Conway, Kamui Kobayashi
#30 Extreme Speed Motorsports Ligier JS P2 Nissan: Scott Sharp, Ed Brown, Johannes van Overbeek
#30 Extreme Speed Motorsports Ligier JS P2 Nissan: Scott Sharp, Ed Brown, Johannes van Overbeek
#64 Corvette Racing Chevrolet Corvette C7-R: Oliver Gavin, Tommy Milner, Jordan Taylor
#5 Toyota Racing Toyota TS050 Hybrid: Anthony Davidson, Sテゥbastien Buemi, Kazuki Nakajima
#5 Toyota Racing Toyota TS050 Hybrid: Anthony Davidson, Sテゥbastien Buemi, Kazuki Nakajima
#26 G-Drive Racing Oreca 05 Nissan: Roman Rusinov, Will Stevens, Renテゥ Rast
#26 G-Drive Racing Oreca 05 Nissan: Roman Rusinov, Will Stevens, Renテゥ Rast
#26 G-Drive Racing Oreca 05 Nissan: Roman Rusinov, Will Stevens, Renテゥ Rast
#60 Formula Racing Ferrari 458 Italia: Christina Nielsen
#69 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Ryan Briscoe, Richard Westbrook, Scott Dixon
Pole position #2 Porsche Team Porsche 919 Hybrid: Neel Jani
Polesitters #2 Porsche Team Porsche 919 Hybrid: Romain Dumas, Neel Jani, Marc Lieb
#68 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Dirk Mテシller
#63 Corvette Racing Chevrolet Corvette C7-R: Jan Magnussen, Antonio Garcia, Rickyツ Taylor dan #88 Ab
#91 Porsche Motorsport Porsche 911 RSR: Nick Tandy, Patrick Pilet, Kevin Estre
#91 Porsche Motorsport Porsche 911 RSR: Nick Tandy, Patrick Pilet, Kevin Estre
#62 Scuderia Corsa Ferrari 458 Italia: Jeff Segal
#62 Scuderia Corsa Ferrari 458 Italia: Bill Sweedler, Jeff Segal, Townsend Bell
#60 Formula Racing Ferrari 458 Italia: Christina Nielsen, Mikkel Mac, Johnny Laursen
#95 Aston Martin Racing Aston Martin Vantage: Nicki Thiim, Marco Sorensen, Darren Turner
#4 ByKolles Racing CLM P1/01: Simon Trummer, Pierre Kaffer, Oliver Webb
#99 Aston Martin Racing Aston Martin Vantage: Andrew Howard, Darren Turner, Alex MacDowall
#8 Audi Sport Team Joest Audi R18 e-tron quattro: Lucas di Grassi, Loic Duval, Oliver Jarvis
#68 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Joey Hand, Dirk Mテシller, Sテゥbastien Bourdais
#68 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Joey Hand, Dirk Mテシller, Sテゥbastien Bourdais
#82 Risi Competizione Ferrari 488 GTE: Giancarlo Fisichella, Toni Vilander, Matteo Malucelli
#61 Clearwater Racing Ferrari 458 Italia
#61 Clearwater Racing Ferrari 458 Italia
#36 Signatech Alpine A460: Gustavo Menezes, Nicolas Lapierre, Stテゥphane Richelmi
#36 Signatech Alpine A460: Gustavo Menezes, Nicolas Lapierre, Stテゥphane Richelmi
#36 Signatech Alpine A460: Gustavo Menezes, Nicolas Lapierre, Stテゥphane Richelmi
#6 Toyota Racing Toyota TS050 Hybrid: Stテゥphane Sarrazin, Mike Conway, Kamui Kobayashi
Latihan pit stop untuk #1 Porsche Team Porsche 919 Hybrid: Timo Bernhard, Mark Webber, Brendon Hartl
#68 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Sテゥbastien Bourdais
#38 G-Drive Racing Gibson BR01 Nissan: Simon Dolan, Jake Dennis, Giedo Van der Garde
#2 Porsche Team Porsche 919 Hybrid: Neel Jani
#67 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Marino Franchitti, Andy Priaulx, Harry Tincknell
#4 ByKolles Racing CLM P1/01: Simon Trummer, Pierre Kaffer, Oliver Webb
#60 Formula Racing Ferrari 458 Italia: Christina Nielsen, Mikkel Mac, Johnny Laursen
#91 Porsche Motorsport Porsche 911 RSR: Nick Tandy, Patrick Pilet, Kevin Estre
#66 Ford Chip Ganassi Racing Ford GT: Olivier Pla, Stefan Mテシcke, Billy Johnson
#84 SRT41 by Oak Racing Morgan - Nissan: Frテゥdテゥric Sausset, Christophe Tinseau, Jean-Bernard Bouvet
Pitlane ambiance di night
#8 Audi Sport Team Joest Audi R18: Lucas di Grassi, Loic Duval, Oliver Jarvis

Porsche 919 Hybrid #2 yang dikemudikan Jani mencatat waktu 3 menit 19,733 detik pada sesi sore kualifikasi hari Rabu. Catatan waktu terbaik tersebut tidak tergoyahkan di sesi kualifikasi hari Kamis akibat cuaca yang tidak mendukung.

Ini memungkinkan pembalap Swiss tersebut kembali ke posisi pole, bersama rekan satu timnya Romain Dumas dan Marc Lieb.

Catatan waktu 3 menit 20,203 detik yang dicetak oleh Timo Bernhard di mobil #1, juga dicatat di hari Rabu, memastikan Porsche menguasai barisan terdepan untuk balapan hari Sabtu. Tim pabrikan dari Weissach itu mengulangi hasil kualifikasi mereka pada balapan tahun lalu.

Tidak seperti kualifikasi musim lalu, kini Toyota yang berhasil menguasai barisan #2 di posisi start berkat peningkatan performa TS050 Hybrid yang signifikan dari mobil 2015 mereka.

Catatan waktu Stephane Sarrazin dan Anthony Davidson yang dicetak di sesi kualifikasi pertama menempatkan mobil #6 di depan mobil #5. TS050 #6 itu terpaut satu detik lebih dari catatan waktu pole.

Di bawah kondisi guyuran hujan pada sesi kualfikasi terakhir ini, mobil #6 menjadi yang tercepat dengan catatan waktu 3 menit 50,934 detik yang dicetak oleh mantan bintang F1, Kamui Kobayashi.

Audi memiliki sesi kualifikasi yang akan dilupakan oleh mereka, dan mungkin tim yang paling dirugikan dari cuaca buruk ini akibat kurangnya sesi kering bagi kedua mobil R18 e-tron quattro mereka.

Mobil #7 yang dikemudikan Andre Lotterer, Marcel Fassler, dan Benoit Treluyer tidak mendapatkan setup yang sesuai untuk memaksimalkan usaha mereka di kondisi ini. Akibatnya, mereka akan memulai balapan dari posisi lima.

Di belakang mereka, terdapat mobil Audi #8 yang sempat mencatat waktu lebih cepat dibandingkan mobil satu tim mereka. Namun, catatan waktu 3 menit 22,468 detik yang dicetak Lucas di Grassi dicoret dari papan waktu setelah konsumsi bahan bakar mobil #8 itu melanggar batas yang telah ditentukan. Posisi mereka pun jatuh ke mobil #7.

Rebellion Racing akan memulai lomba dari barisan keempat. Mobil Rebellion R-One-AER #13 mengalahkan mobil #12.

Satu-satunya kompetitor tim Swiss itu di kelas LMP1 privatir, ByKolles, akan memulai lomba di posisi sembilan setelah mobil mereka mengalami kebakaran dan harus melakukan perbaikan sepanjang malam. Mereka mencatat waktu 8 detik lebih lambat dari mobil Rebellion tercepat.

G-Drive amankan pole kelas LMP2

G-Drive Racing merayakan keberhasilan mereka merebut posisi pole untuk kategori LMP2, seteleh Rene Rast mengklaim posisi teratas di mobil Oreca 05-Nissan #26 yang dioperasikan oleh JOTA Sport.

Pembalap pabrikan Audi yang dipijamkan ke tim G-Drive untuk musim ini itu melakukan dua putaran yang cukup untuk mengamankan posisi pole di mobil yang juga dikemudikan oleh ex-pembalap Manor F1, Will Stevens dan juara bertahan WEC LMP2, Roman Rusinov.

Seperti yang telah diperkirakan, mobil Oreca 05-Nissan mendominasi kategori ini dan merebut posisi empat teratas dengan kedua mobil Signatech-Alpine #35 (Nelson Panciatici) dan 36 (Nicolas Lapierre) merebut posisi start kedua dan ketiga.

Catatan waktu Roberto Merhi yang dicetak pada sesi sore hari Rabu dengan mobil Oreca #44 dari tim Manor, sudah cukup untuk memulai debut La Sarthe mereka di posisi keempat. Sementara itu, usaha dari Laurens Vanthoor di tim Michael Shank Racing memastikan tim Amerika itu menjadi mobil Ligier tercepat di posisi kelima.  

Ford sapu bersih barisan terdepan kelas GTE

Kelas LMGTE Pro memperlihatkan Ford merebut posisi start 1-2-4-5 dengan penuh kontroversi dan menjadi salah satu topik utama di balapan kali ini. Raihan ini menandakan kembalinya Ford sebagai tim pabrikan di Le Mans sejak 34 tahun silam.

Catatan waktu 3 menit 51,185 detik yang dicetak oleh Dirk Muller di mobil Ford #68 dari tim Ford Chip Ganassi Racing Team USA (juga dikemudikan oleh Joey Hand dan Sebastien Bourdais) mengalahkan catatan waktu 3 menit 51,497 yang dicetak oleh Ryan Briscoe di penghujung sesi kualifikasi pertama.

Dengan tim Ford lainnya yang berbasis di Britannia Raya berhasil merebut posisi keempat dan kelima, hal ini melanjutkan cerita kembalinya Ford di La Sarthe dengan raihan yang sukses. Raihan pole Muller menambah pundi-pundi pole position mobil Ford yang sebelumnya diraih pada tahun 1965, 1966, dan 1967.

Kisah legenda, Ford vs Ferrari juga sepertinya akan dilanjutkan pada musim ini, setelah mobil 488 GTE #51 dari tim AF Corse yang dikemudikan Gianmaria Bruni, James Calado, dan Alessandro Pier Guidi akan memulai lomba dari posisi ketiga dengan catatan waktu 0,383 detik lebih lambat dari catatan waktu pole.

Kelas LMGTE Pro secara efektif terpisah menjadi dua bagian, Ford dan Ferrari mendominasi posisi tujuh teratas, sementara mobil-mobil dari tim Porsche, Corvette, dan Aston Martin terpaut jauh.

Kelas LMGTE Am memperlihatkan mobil Ferrari 458 Italia #61 dari tim Clearwater Racing yang dikemudikan Rob Bell, Keita Sawa, dan Mok Weng merebut posisi pole di depan mobil Aston Marti #98 yang dikemudikan trio pembalap, Pedro Lamy, Mathias Lauda, dan Paul Dalla Lana.

Hujan membuyarkan sesi terakhir

Sebagian trek La Sarthe tergenang oleh air ketika hujan deras mengguyur trek pada 12 menit terakhir di sesi 2 jam kualifikasi ini.

Banyak mobil yang tidak berusaha turun ke trek di kondisi ini, tetapi dengan cuaca hari sabtu yang juga diprediksi sama buruknya, banyak tim yang mencoba memanfaatkan sesi kualifikasi hari ini untuk mencoba settingan basah.

Tetapi dengan hujan yang semakin deras dan berbahaya, bendera merah akhirnya dikibarkan setelah banyak mobil yang kehilangan kendali akibat aquaplanning. Mobil Ferrari Matteo Mallucelli dari tim Risi Competizione kehilangan kendali dan melakukan putaran 360 derajat dalam kecepatan tinggi saat menuju tikungan chicane Dunlop.

Sesi kualifikasi sebenarnya dilanjutkan di 45 menit terakhir, dan meskipun kondisi trek yang perlahan mulai mengering, catatan waktu yang dicetak oleh pembalap terpaut jauh dari catatan waktu yang telah dicatat di sesi-sesi sebelumnya.

Hasil kualifikasi:

Pos.#PembalapMobilKelasWaktuGap
1 2  Romain Dumas 
 Neel Jani 
 Marc Lieb 
Porsche 919 Hybrid LMP1 3'19.733  
2 1  Mark Webber 
 Timo Bernhard 
 Brendon Hartley 
Porsche 919 Hybrid LMP1 3'20.203 0.470
3 6  Stéphane Sarrazin 
 Kamui Kobayashi 
 Mike Conway 
Toyota TS050 Hybrid LMP1 3'20.737 1.004
4 5  Anthony Davidson 
 Kazuki Nakajima 
 Sébastien Buemi 
Toyota TS050 Hybrid LMP1 3'21.903 2.170
5 7  Andre Lotterer 
 Marcel Fassler 
 Benoit Tréluyer 
Audi R18 LMP1 3'22.780 3.047
6 8  Lucas di Grassi 
 Loic Duval 
 Oliver Jarvis 
Audi R18 LMP1 3'22.823 3.090
7 13  Alexandre Imperatori 
 Dominik Kraihamer 
 Matheo Tuscher 
Rebellion R-One LMP1 3'26.586 6.853
8 12  Nick Heidfeld 
 Nelson Piquet Jr. 
 Nicolas Prost 
Rebellion R-One LMP1 3'27.348 7.615
9 4

 Oliver Webb

 Pierre Kaffer

 Simon Trummer

CLM P1/01 LMP1 3'34.168 14.435
10 26  Will Stevens 
 Roman Rusinov 
 René Rast 
Oreca 05 LMP2 3'36.605 16.872
11 35  Nelson Panciatici 
 Ho-Pin Tung 
 David Cheng 
Alpine A460 LMP2 3'37.175 17.442
12 36  Nicolas Lapierre 
 Gustavo Menezes 
 Stéphane Richelmi 
Alpine A460 LMP2 3'37.225 17.492
13 44  Roberto Merhi 
 Tor Graves 
 Matthew Rao 
Oreca 05 LMP2 3'38.037 18.304
14 49  Laurens Vanthoor 
 John Pew 
 Oswaldo Negri Jr 
Ligier JS P2 LMP2 3'38.837 19.104
15 31  Pipo Derani 
 Ryan Dalziel 
 Chris Cumming 
Ligier JS P2 LMP2 3'39.366 19.633
16 46  Mathias Beche 
 Pierre Thiriet 
 Ryo Hirakawa 
Oreca 05 LMP2 3'39.375 19.642
17 42  Nick Leventis 
 Danny Watts 
 Jonny Kane 
Gibson 015S LMP2 3'39.394 19.661
18 47  Matthew Howson 
 Richard Bradley 
 Tsugio Matsuda 
Oreca 05 LMP2 3'39.436 19.703
19 23  Paul-Loup Chatin 
 Fabien Barthez 
 Timothé Buret 
Ligier JS P2 LMP2 3'39.470 19.737
20 33  Tristan Gommendy 
 Pu Junjin 
 Nick de Bruijn 
Oreca 05 LMP2 3'40.631 20.898
21 38  Giedo van der Garde 
 Simon Dolan 
 Jake Dennis 
Gibson 015S LMP2 3'40.685 20.952
22 43  Bruno Senna 
 Ricardo Gonzalez 
 Filipe Albuquerque 
Ligier JS P2 LMP2 3'40.899 21.166
23 27  Maurizio Mediani 
 Nicolas Minassian 
 Mikhail Aleshin 
BR01 LMP2 3'41.132 21.399
24 28  Leo Roussel 
  Inès Taittinger 
 Remy Striebig 
Morgan LMP2 3'41.285 21.552
25 30  Scott Sharp 
 Ed Brown 
 Johannes van Overbeek 
Ligier JS P2 LMP2 3'41.406 21.673
26 37  Vitaly Petrov 
 Viktor Shaytar 
 Kirill Ladygin 
BR01 LMP2 3'41.776 22.043
27 25

  Michael Munemann

  Chris Hoy

  Andrea Pizzitola

Ligier JS P2 LMP2 3'42.088 22.355
28 41

  Memo Rojas

  Nathanael Berthon

  Julien Canal

Ligier JS P2 LMP2 3'42.570 22.837
29 48  Jeroen Bleekemolen 
 Ben Keating 
 Marc Goossens 
Oreca 03R LMP2 3'43.508 23.775
30 34  Shinji Nakano 
 Nicolas Leutwiler 
 James Winslow 
Oreca 03R LMP2 3'43.590 23.857
31 22  Erik Maris 
 Vincent Capillaire 
 Jonathan Coleman
Ligier JS P2 LMP2 3'44.347 24.614
32 84

 Frederic Sausset

 Christophe Tinseau

 Jean-Bernard Bouvet

Morgan CDNT 3'45.178 25.445
33 40  Tracy Krohn 
 Nic Jonsson 
 Joao Barbosa 
Ligier JS P2 LMP2 3'45.213 25.480
34 68  Sébastien Bourdais 
 Joey Hand 
 Dirk Müller 
Ford GT LMGTE PRO 3'51.185 31.452
35 69  Ryan Briscoe 
 Scott Dixon 
 Richard Westbrook 
Ford GT LMGTE PRO 3'51.497 31.764
36 51  Gianmaria Bruni 
 James Calado 
 Alessandro Pier Guidi 
Ferrari 488 GTE LMGTE PRO 3'51.568 31.835
37 67  Harry Tincknell 
 Andy Priaulx 
 Marino Franchitti 
Ford GT LMGTE PRO 3'51.590 31.857
38 66  Stefan Mücke 
 Olivier Pla 
 Billy Johnson 
Ford GT LMGTE PRO 3'52.038 32.305
39 71  Sam Bird 
 Davide Rigon 
 Andrea Bertolini 
Ferrari 488 GTE LMGTE PRO 3'52.508 32.775
40 82  Giancarlo Fisichella 
 Toni Vilander 
 Matteo Malucelli 
Ferrari 488 GTE LMGTE PRO 3'53.176 33.443
41 92  Frédéric Makowiecki 
 Earl Bamber 
 Jörg Bergmeister 
Porsche 911 RSR (2016) LMGTE PRO 3'54.918 35.185
42 95  Marco Sorensen 
 Nicki Thiim 
 Darren Turner 
Aston Martin Vantage LMGTE PRO 3'55.261 35.528
43 91  Nick Tandy 
 Patrick Pilet 
 Kevin Estre 
Porsche 911 RSR (2016) LMGTE PRO 3'55.332 35.599
44 97  Fernando Rees 
 Richie Stanaway 
 Jonathan Adam 
Aston Martin Vantage LMGTE PRO 3'55.380 35.647
45 77  Richard Lietz 
 Michael Christensen 
 Philipp Eng 
Porsche 911 RSR (2016) LMGTE PRO 3'55.426 35.693
46 64  Oliver Gavin 
 Tommy Milner 
 Jordan Taylor 
Chevrolet Corvette C7R LMGTE PRO 3'55.848 36.115
47 61  Rob Bell 
 Mok Weng Sun 
 Keita Sawa 
Ferrari F458 Italia LMGTE AM 3'56.827 37.094
48 98  Pedro Lamy 
 Paul Dalla Lana 
 Mathias Lauda 
Aston Martin Vantage V8 LMGTE AM 3'57.198 37.465
49 88  David Heinemeier Hansson
 Patrick Long 
 Khaled Al Qubaisi 
Porsche 911 RSR LMGTE AM 3'57.513 37.780
50 55  Duncan Cameron 
 Matt Griffin 
 Aaron Scott 
Ferrari F458 Italia LMGTE AM 3'57.596 37.863
51 83  François Perrodo 
 Emmanuel Collard 
 Rui Aguas 
Ferrari F458 Italia LMGTE AM 3'57.742 38.009
52 63  Jan Magnussen 
 Antonio Garcia 
 Ricky Taylor 
Chevrolet Corvette C7R LMGTE PRO 3'57.967 38.234
53 50  Pierre Ragues 
 Yutaka Yamagishi 
 Jean-Philippe Belloc 
Chevrolet Corvette C7-Z06 LMGTE AM 3'58.018 38.285
54 60  Christina Nielsen 
 Johnny Laursen 
 Mikkel Mac 
Ferrari F458 Italia LMGTE AM 3'58.760 39.027
55 78  Christian Ried 
 Wolf Henzler 
 Joel Camathias 
Porsche 911 RSR LMGTE AM 3'59.034 39.301
56 62   Bill Sweedler 
 Townsend Bell 
 Jeff Segal 
Ferrari F458 Italia LMGTE AM 4'00.008 40.275
57 89  Marc Miller 
 Cooper MacNeil 
 Lehman Keen 
Porsche 911 RSR LMGTE AM 4'00.107 40.374
58 86  Michael Wainwright 
 Adam Carroll 
 Ben Barker 
Porsche 911 RSR LMGTE AM 4'01.046 41.313
59 57  Mark Patterson 
 Johnny O'Connell 
 Oliver Bryant 
Chevrolet Corvette C7-Z06 LMGTE AM 4'02.326 42.593
60 99  Gary Hirsch 
 Liam Griffin 
 Andrew Howard 
Aston Martin Vantage V8 LMGTE AM 4'03.148 43.415

 

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Bintang laga Jackie Chan jadi pemilik tim balap Le Mans
Artikel berikutnya Le Mans 24 Jam: Toyota mengambil pimpinan setelah 2 jam

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia