Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia
Qualifying report

Moto2 Amerika: Morbidelli raih pole kedua, Marquez P3

Franco Morbidelli berhasil merebut pole position yang kedua dalam kualifikasi Moto2 Amerika. Rekan satu timnya, Alex Marquez, terjatuh dan akan start dari posisi ketiga.

Franco Morbidelli, Marc VDS

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Perebutan pole antara Morbidelli dan Marquez mewarnai jalannya kualifikasi di Circuit of The Americas (COTA).Setelah memimpin cukup lama, Morbidelli merebut posisi pertama dari Marquez pada pertengahan sesi.

Akan tetapi, pada 16 menit tersisa, Marquez naik ke posisi pertama dan menggusur Morbidelli turun di posisi kedua. Pembalap Spanyol itu masih berada di posisi teratas, namun rupanya tidak bertahan lama.

Menjelang enam menit terakhir, Morbidelli mencetak catatan waktu tercepat 2 menit 09,379 detik. Raihan yang sudah cukup mengamankan statusnya sebagai polesitter. Ini merupakan pole yang kedua bagi Morbidelli, usai start terdepan di seri pembuka Qatar.

Posisi start kedua secara mengejutkan direbut Mattia Passini, yang mampu mencetak 2 menit 09,546 detik – dan sekaligus memaksa Marquez harus menempati posisi start ketiga.

Pembalap Jepang, Takaaki Nakagami, akan start dari posisi keempat. Ia berhasil mengungguli Thomas Luthi dan Dominique Aegerter. Lalu, Miguel Oliveira berada di posisi start ketujuh, di depan Xavier Simeon dan Sandro Cortese. 

Pembalap pengganti Brad Binder, Ricky Cardus, tak disangka mampu merebut posisi start ke-10. Ia mencetak catatan waktu terbaik 2 menit 10,417 detik atau lebih lambat 1,038 detik.

Hasil tak memuaskan diraih Lorenzo Baldassarri, yang hanya mampu menempati posisi start ke-15. Sedangkan, rookie Francesco Bagnaia, akan start dari posisi ke-15. Pembalap Sky Racing Team VR46 ini mencetak catatan waktu terbaik 2 menit 10,539 detik.

Hasil Kualifikasi Moto2 Amerika:

Posisi#PembalapMotorLapWaktuGapIntervalKm/JamTop Speed
1 21 italy Franco Morbidelli  Kalex 17 2'09.379     153.400 272
2 54 italy Mattia Pasini  Kalex 14 2'09.546 0.167 0.167 153.202 274
3 73 spain Alex Marquez  Kalex 16 2'09.621 0.242 0.075 153.114 278
4 30 japan Takaaki Nakagami  Kalex 16 2'09.960 0.581 0.339 152.714 275
5 12 switzerland Thomas Luthi  Kalex 16 2'09.980 0.601 0.020 152.691 275
6 77 switzerland Dominique Aegerter  Suter 16 2'10.301 0.922 0.321 152.315 270
7 44 portugal Miguel Oliveira  KTM 16 2'10.317 0.938 0.016 152.296 273
8 19 belgium Xavier Simeon  Kalex 16 2'10.358 0.979 0.041 152.248 267
9 11 germany Sandro Cortese  Suter 15 2'10.366 0.987 0.008 152.239 274
10 88 spain Ricard Cardus  KTM 15 2'10.417 1.038 0.051 152.179 273
11 23 germany Marcel Schrötter  Suter 17 2'10.478 1.099 0.061 152.108 276
12 97 spain Xavi Vierge  Tech 3 15 2'10.478 1.099 0.000 152.108 272
13 9 spain Jorge Navarro  Kalex 16 2'10.491 1.112 0.013 152.093 275
14 7 italy Lorenzo Baldassarri  Kalex 15 2'10.500 1.121 0.009 152.082 270
15 42 italy Francesco Bagnaia  Kalex 14 2'10.539 1.160 0.039 152.037 275
16 40 france Fabio Quartararo  Kalex 19 2'10.682 1.303 0.143 151.870 272
17 24 italy Simone Corsi  Speed Up 16 2'10.748 1.369 0.066 151.794 272
18 68 colombia Yonny Hernandez  Kalex 16 2'10.759 1.380 0.011 151.781 272
19 55 malaysia Hafizh Syahrin  Kalex 16 2'10.804 1.425 0.045 151.729 276
20 49 spain Axel Pons  Kalex 17 2'10.813 1.434 0.009 151.718 272
21 60 spain Julian Simon  Tech 3 15 2'10.864 1.485 0.051 151.659 271
22 32 spain Isaac Viñales  Kalex 14 2'10.912 1.533 0.048 151.604 275
23 10 italy Luca Marini  Kalex 16 2'10.923 1.544 0.011 151.591 276
24 52 united_kingdom Danny Kent  Suter 13 2'10.932 1.553 0.009 151.580 271
25 2 switzerland Jesko Raffin  Kalex 17 2'11.012 1.633 0.080 151.488 273
26 57 spain Edgar Pons  Kalex 17 2'11.055 1.676 0.043 151.438 274
27 45 japan Tetsuta Nagashima  Kalex 18 2'11.351 1.972 0.296 151.097 271
28 89 malaysia Khairul Idham Pawi  Kalex 15 2'11.715 2.336 0.364 150.679 278
29 5 italy Andrea Locatelli  Kalex 17 2'12.162 2.783 0.447 150.170 269
30 27 Iker Lecuona  Kalex 10 2'12.638 3.259 0.476 149.631 276
31 62 italy Stefano Manzi  Kalex 15 2'13.061 3.682 0.423 149.155 277
32 47 italy Axel Bassani  Speed Up 15 2'13.922 4.543 0.861 148.196 272

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Balapan dengan Rossi? Morbidelli: Itu mimpi besar
Artikel berikutnya Moto2 Amerika: Morbidelli cetak hat-trick

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia