Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia
Practice report

FP1 Moto3 Ceko: Oettl tercepat, Martin terjatuh

Philipp Oettl mencatatkan waktu tercepat pada latihan bebas pertama Moto3 Ceko. Sementara pemimpin klasemen sementara, Jorge Martin, mengalami kecelakaan.

Philipp Ottl, Schedl GP Racing

Philipp Ottl, Schedl GP Racing

Gold and Goose / Motorsport Images

Fabio Di Giantonio menjadi pembalap tercepat pada awal sesi dengan waktu 2 menit 10,304 detik, yang bertahan hingga 10 menit terakhir FP1. Martin merebut posisi teratas dengan catatan 2 menit 9,533 detik ketika sesi menyisakan sembilan menit.

Tak lama berselang, Martin mengalami kecelakaan highside pada Tikungan 10. Tampak memegangi lengannya, pembalap 20 tahun itu langsung dibawa menuju medical centre.

Oettl mematahkan catatan waktu Martin dengan 2 menit 9,194 detik memasuki fase akhir FP1. Sementara Martin tetap mengisi posisi kedua. John McPhee, Aron Canet, dan Jakub Kornfeil melengkapi posisi lima besar, jarak antara kelimanya adalah 0,701 detik.

Nicolo Bulega mengisi posisi keenam, diikuti oleh Kaito Toba, Lorenzo Dalla Porta, Andrea Migno, dan Marco Bezzecchi. Sementara Di Giantonio turun hingga posisi ke-12 ketika sesi FP1 usai.

Sesi selanjutnya akan digelar pada 18:10 WIB.

Hasil FP1 Moto3 Ceko:

Pos. # Pembalap Motor Lap Waktu Gap
1 65 Germany Philipp Oettl  KTM 13 2'09.194  
2 88 Spain Jorge Martin  Honda 12 2'09.533 0.339
3 17 United Kingdom John McPhee  KTM 12 2'09.614 0.420
4 44 Spain Aron Canet  Honda 13 2'09.640 0.446
5 84 Czech Republic Jakub Kornfeil  KTM 14 2'09.895 0.701
6 8 Italy Nicolo Bulega  KTM 13 2'09.947 0.753
7 27 Japan Kaito Toba  Honda 15 2'10.009 0.815
8 48 Italy Lorenzo Dalla Porta  Honda 15 2'10.034 0.840
9 16 Italy Andrea Migno  KTM 13 2'10.182 0.988
10 12 Italy Marco Bezzecchi  KTM 15 2'10.259 1.065
11 21 Italy Fabio Di Giannantonio  Honda 12 2'10.304 1.110
12 33 Italy Enea Bastianini  Honda 13 2'10.406 1.212
13 77 Spain Vicente Perez  KTM 14 2'10.585 1.391
14 14 Italy Tony Arbolino  Honda 14 2'10.608 1.414
15 7 Malaysia Adam Norrodin  Honda 14 2'10.628 1.434
16 71 Japan Ayumu Sasaki  Honda 9 2'10.629 1.435
17 24 Japan Tatsuki Suzuki  Honda 13 2'10.666 1.472
18 22 Kazuki Mazaki  KTM 12 2'10.673 1.479
19 41 Thailand Nakarin Atiratphuvapat  Honda 16 2'10.693 1.499
20 23 Italy Niccolo Antonelli  Honda 15 2'10.758 1.564
21 5 Spain Jaume Masia  KTM 15 2'10.790 1.596
22 42 Spain Marcos Ramírez  KTM 14 2'10.791 1.597
23 19 Argentina Gabriel Rodrigo  KTM 14 2'10.795 1.601
24 10 Italy Dennis Foggia  KTM 13 2'10.839 1.645
25 75 Spain Albert Arenas  KTM 14 2'10.855 1.661
26 40 South Africa Darryn Binder  KTM 15 2'11.528 2.334
27 15 Filip Salac  KTM 15 2'11.844 2.650
28 72 Alonso Lopez  Honda 13 2'12.093 2.899
29 81 Stefano Nepa  KTM 11 2'13.050 3.856

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya FP1 Moto3 Jerman: Martin teratas, Bezzecchi kedelapan
Artikel berikutnya FP2 Moto3 Ceko: Masaki teratas, Bezzecchi di luar 10 besar

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia