Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

Lorenzo sebut Honda enggan ubah motor

Jorge Lorenzo merasa performa superior Marc Marquez membuat Honda enggan melakukan perubahan pada RC213V.

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Gold and Goose / Motorsport Images

Pengoleksi lima gelar juara itu belum juga meraih hasil menggembirakan dalam debutnya sebagai pembalap pabrikan berlogo sayap tunggal. Lorenzo bahkan terpuruk dan harus start dari grid ke-17 usai kualifikasi MotoGP Italia.

Berbanding jauh dengan Marquez, sang juara dunia bertahan berhasil pole position untuk keempat kalinya musim ini. Ia juga berpeluang besar menapaki podium tertinggi saat balapan Minggu (2/6) hari ini.

Baca Juga:

Lorenzo sendiri tak sungkan memuji penampilan bagus Marquez, yang mengendarai RC213V begitu luar biasa. Namun, menurutnya, itu justru berimbas kesulitan bagi pembalap Honda lainnya.

“Jelas saya memikirkan saya. Saya tidak terlalu tertarik untuk membantu para pembalap lain – dan pembalap lainnya, jika Anda bertanya kepada mereka, mereka akan memberi tahu Anda bahwa mereka mengikuti jalan mereka,” kata Lorenzo.

“Tapi saya percaya, saya telah melakukannya dengan pabrikan lain, saya adalah pembalap yang sangat sensitif, banyak pengalaman. Jika saya dapat meningkatkan feeling pada motor ini dan membuatnya lebih mudah, juga akan menguntungkan sebagai konsekuensi dari kecepatan dan kenyamanan pembalap lain.

“Dan bahkan untuk Marc. Jika kami bisa membuat motor lebih mulus dalam akselerasi, bisa membuat motor yang berhenti lebih baik di tikungan, Marc juga bisa melaju lebih cepat. Jelas dia menang, lima dari enam [titel], mereka tidak membiarkan motor banyak berubah, bukan? Mereka terus menang bersama Marc.

“Namun saya pikir tujuan dengan Honda adalah mencoba, dalam kategori yang sangat kompetitif, setidaknya untuk [tempat] pertama dan kedua. Dan inilah targetnya. Coba membangun motor yang kompetitif bagi pembalap lain,” papar X-Fuera.

Laporan tambahan oleh Oriol Puigdemont

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team, Marc Marquez, Repsol Honda Team

Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team, Marc Marquez, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Marc Marquez, Repsol Honda Team, Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Marc Marquez, Repsol Honda Team, Jorge Lorenzo, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

10

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Strategi cerdik Marquez berbuah pole
Artikel berikutnya MotoGP Italia: Marquez pimpin warm-up, Mir ungguli Dovizioso

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia