Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

Marquez heran dengan Dovizioso akhir-akhir ini

Kembali melakukan kesalahan yang membuatnya gagal finis, Marc Marquez bingung dengan performa Andrea Dovizioso selama beberapa balapan terakhir.

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Gold and Goose / Motorsport Images

Dovizioso terjatuh saat mengejar Marquez dan Jorge Lorenzo di MotoGP Catalunya, membuatnya tertinggal 49 poin dari sang juara bertahan.

Menjadi favorit, DesmoDovi awalnya memulai musim 2018 dengan memenangi balapan pertama di Qatar.

Namun ia mengalami tiga kecelakaan dalam empat balapan terakhir setelahnya, yakni di Jerez, melibatkan Lorenzo dan Dani Pedrosa, serta dua kecelakaan tunggal di Le Mans serta Catalunya.

Baca Juga:

“Ini seperti saat Anda menyebutkan seseorang, namun yang terjadi malah sebaliknya,” ujar Marquez ketika disinggung apakah dirinya masih menganggap Dovizioso sebagai rival utamanya. “Ini aneh, karena sepanjang kariernya, Dovi memiliki konsistensi yang luar biasa.

“Dan sepertinya saat ini, saya memeriksa dan pada empat balapan terakhir ia terjatuh tiga kali, itu bukanlah sesuatu yang normal.”

Sebelumnya, Dovizioso juga mengalami pola serupa pada awal kariernya dengan Ducati, yakni pada 2015 dan 2016. Namun masalah teknis ditenggarai sebagai penyebab hal tersebut.

Menanggapi komentar Marquez, DesmoDovi menjawab: “Apa yang terjadi di Le Mans dan di sini [Catalunya], saya sangat mengetahui apa yang terjati saat terjatuh.  Ini tidak terjadi dengan cara yang aneh, ini positif, intinya bukan itu.”

Laporan tambahan oleh Lena Buffa

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team, Danilo Petrucci, Pramac Racing

Andrea Dovizioso, Ducati Team, Danilo Petrucci, Pramac Racing

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Andrea Dovizioso, Ducati Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Marc Marquez, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Podium: Marc Marquez, Repsol Honda Team

Podium: Marc Marquez, Repsol Honda Team

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

10

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Ducati sudah tahu Lorenzo akan mulai menang
Artikel berikutnya Tes MotoGP Catalunya: Marquez ungguli Iannone

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia