Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia

Tiga Kandidat Pemenang MotoGP Qatar Versi Rossi

Valentino Rossi melihat ancaman utama dari tiga pembalap dalam MotoGP Qatar, akhir pekan ini, di Sirkuit Losail. Pembalap Petronas SRT itu merasa kondisinya lebih baik dari musim lalu jadi akan berusaha memberi perlawanan.

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Gold and Goose / Motorsport Images

Rider 42 tahun tersebut berakhir di posisi kesembilan waktu terbaik selama sesi latihan bebas, Jumat (26/3/2021). Waktunya terpaut 0,487 detik dari pacesetter Jack Miller (Ducati), yang membukukan 1 menit 53,387 detik.

Dalam sesi tersebut, dua wakil Ducati, Miller dan Francesco Bagnaia, berkuasa pada FP2, sementara Franco Morbidelli (Petronas SRT) dan Aleix Espargaro (Aprilia) unggul di FP1.

Dari hasil latihan dan pengamatannya terhadap performa motor lawan, Rossi pun memprediksi tiga kandidat pemenang balapan pembuka. Menariknya, ia tak menjagokan rekan setim sekaligus muridnya, Morbidelli.

Di atas kertas, pembalap 42 tahun tersebut melihat salah satu dari duo Ducati dan rider Suzuki, Alex Rins, akan mampu berdiri di puncak podium.

“Tidak ada yang tahu, motor mana akan punya ritme lebih baik pada Minggu, terutama di bagian kedua balapan,” katanya.

“Tapi Bagnaia dan Miller sangat kencang dan saat ini, saya pikir Ducati adalah tim paling tangguh. Kemudian ada Rins, yang juga melaju sangat cepat dan potensinya mencapai maksimal di akhir grand prix.”

Juara dunia balap motor sembilan kali tersebut masih berusaha menemukan harmonisasi dengan YZR-M1, meski motor edisi sekarang diakui lebih menyenangkan dibanding tahun lalu.

Para teknisi telah memperbaiki hilangnya konsistensi dan memodifikasi beberapa komponen. Hasilnya, sudah terlihat dalam latihan bebas, di mana Fabio Quartararo selalu ada di empat besar tercepat, Maverick Vinales pada urutan keenam dan Rossi kesembilan.

Baca Juga:

Untuk putaran pertama, The Doctor hanya menargetkan ada di 10 besar. Seiring berjalannya waktu, ia akan menaikkan sasaran.

“Target paling penting adalah masuk ke 10 besar. Saya telah memperbaiki waktu tes dan itu bagus. Saya setengah detik di belakang pembalap tercepat, tapi Anda tahu, ini adalah MotoGP,” tuturnya.

“Saya gembira karena langsung kencang setelah keluar ke trek. Saya telah memperbaiki kontrol (motor), saat masuk dan keluar tikungan. Saya dalam kondisi lebih baik dari musim lalu dan atmosfer di garasi sangat bagus. Tapi kami ada di urutan kesembilan, jadi menginginkan sesuatu yang lebih.

“Aerodinamika? Menurut saya, versinya lebih baik dari musim lalu, lebih indah.”

Dengan Helm Baru, Valentino Rossi Beraksi

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Casco de Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Casco de Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

35

 

Be part of Motorsport community

Join the conversation
Artikel sebelumnya Hasil FP2 MotoGP Qatar: Ducati Meraja, 17 Pembalap Dipisahkan 1 Detik
Artikel berikutnya Terpaut 0,25 Detik di Sektor 4 Losail Bisa Fatal bagi Quartararo

Top Comments

Belum ada komentar. Mengapa Anda tidak menulis sesuatu?

Sign up for free

  • Get quick access to your favorite articles

  • Manage alerts on breaking news and favorite drivers

  • Make your voice heard with article commenting.

Motorsport prime

Discover premium content
Berlangganan

Edisi

Indonesia