Reactions

Rossi: Kondisi sirkuit menyulitkan kami

Berada di luar 10 besar pada sesi latihan Jumat, Valentino Rossi menyebut kondisi Sirkuit Ricardo Tormo membuatnya kesulitan memaksimalkan potensi YZR-M1.

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Foto oleh: Gold and Goose / LAT Images

Rossi menyelesaikan sesi pagi di posisi ke-18 atau 1,493 detik lebih lambat dari Andrea Iannone. Meski menempati posisi kesembilan pada sesi latihan kedua, hasil kombinasi menempatkan The Doctor pada posisi ke-11. Ia pun terancam ke Q1.

Pembalap Italia itu kemudian mengungkapkan, kondisi sirkuit tidak terlalu bersahabat bagi Yamaha YZR-M1 2017. Dan itulah penyebab mengapa ia kesulitan sepanjang sesi latihan Jumat [10/11].

"Pagi ini saya cukup lambat, saya tidak merasa baik. Jadi, pada akhirnya sudah jadi rencana kami untuk tidak memasang ban, dan faktanya saya berada di posisi ke-18 seperti ini," keluh Rossi.

"Kami mencoba berkonsentrasi pada balapan, khususnya untuk membuat pilihan ban yang tepat untuk mencoba memahami perbedaan antara ban.

"Pada [sesi] sore saya tidak fantasis, tapi saya memperbaiki banyak feeling. Run terakhir cukup baik. Level grip di trek ini sangat rendah, karena ini dingin, dan Anda harus menggunakan ban yang cukup keras.

"Tentu ini tidak akan mudah, dan kami harus bekerja maksimal untuk mencoba yang terbaik. Ramalan cuaca juga menyebutkan pagi [besok] akan kering. Jadi, saya akan mencoba untuk [menembus] 10 besar."

Ketika ditanya apa yang harus diperbaiki oleh timnya pada sesi Sabtu, Rossi menjelaskan, masalah terbesarnya pada pengereman, selain masalah grip belakang yang menghantui Yamaha sepanjang musim ini.

"Bagi saya, masalah yang lebih besar adalah pada pengereman keras, karena sulit untuk menghentikan motor," bebernya.

"Dan juga setelah beberapa lap kami mulai mengalami masalah dengan ban belakang seperti yang sering terjadi musim ini."

Laporan tambahan oleh Lena Buffa

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
1 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
2 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
3 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
4 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
5 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
6 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
7 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
8 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
9 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
10 - 17

Foto oleh: Toni Börner

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
11 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
12 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Andrea Dovizioso, Ducati Team

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Andrea Dovizioso, Ducati Team
13 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Nick Harris

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Nick Harris
14 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Marc Marquez, Repsol Honda Team

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing, Marc Marquez, Repsol Honda Team
15 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Fans of Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing

Fans of Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing
16 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing with fans

Valentino Rossi, Yamaha Factory Racing with fans
17 - 17

Foto oleh: Gold and Goose / Motorsport Images

Artikel sebelumnya Terjatuh saat FP2, Marquez: Saya harap ini yang terakhir
Artikel berikutnya VIDEO: Kecelakaan Marquez di FP2 Valencia