Manuver Menyalip Johann Zarco Menuju Kemenangan
Melihat kembali semua manuver menyalip Johann Zarco di Phillip Island, saat Grand Prix Australia. Pembalap asal Prancis ini pun meraih kemenangan perdana dalam karier MotoGP-nya.